WhatsApp Icon

Prajurit LANAL TBK Tunaikan Zakat Fitrah melalui BAZNAS Karimun

29/03/2025  |  Penulis: Media BAZNAS Karimun

Bagikan:URL telah tercopy
Prajurit LANAL TBK Tunaikan Zakat Fitrah melalui BAZNAS Karimun

#LANALTBK #ZakatSerentak

Tg. Balai Karimun - Alhamdulillah BAZNAS Kabupaten Karimun pada Rabu (26/3) kembali berkoordinasi bersama LANAL Tg. Balai Karimun untuk memfasilitasi prajurit yang beragama muslim untuk menunaikan zakat fitrah melalui BAZNAS Kabupaten Karimun.
Kegiatan pembayaran zakat fitrah dilaksanakan langsung di LANAL TBK dengan penuh khidmat dan semangat dari prajurit LANAL TBK untuk menunaikan zakat fitrah di bulan Ramadhan 1446 H ini.
Kami ucapkan terima kasih kepada Danlanal TBK Letkol Laut (P) Anro Casanova yang juga ikut serta dalam kegiatan ini sehingga menambah semangat dan keeratan antara BAZNAS dan LANAL TBK untuk sama-sama bermanfaat untuk masyarakat Kabupaten Karimun.

Bagikan:URL telah tercopy

Berita Lainnya

Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat